BAB II TINJAUAN UMUM PERUSAHAAN 2.1 Gambaran Umum CV. RISDA AMANAH CV . RISDA AMANAH adalah sebuah perusahan swasta yang bergerak dalam bidang penjualan barang elektronik , perusahaan ini juga mempunyai owner dan wakil owner baik didukung oleh 1 4 orang karyawan yang ahli dalam bidangnya masing-masin g , Administrasi terdapat tiga orang Devi Apriyani, Lilis, dan Rani, untuk bagian service komputer lima orang Ade, Andi, Gugun, Irfan, Ucu, Service printer dua orang yaitu Soni dan Ijal, Marketing terdapat 5 orang, Aldi, Hari, Jafar, dan Riaz. Kesetaraan dan kesejenisan barang elektronik tampak pada bagian-bagian rincian itu, yakni acessoris laptop & PC, laptop, notebook, printer, LCD, CPU, speaker, tas laptop / notebook, infocus, camera digital, tinta printer, catridge, kabel – kabel, joystick, kertas photo, dan lain – lain. Perusahaaan ini didirikan p ada tanggal 14 Agustus 199 7 y ang ber lokasi di J l. Sukal aya Barat No....